hits
Langganan

ANIMASolo bahas produksi film animasi - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Redaksi  - Espos.id Entertainment  -  Jumat, 8 April 2011 - 04:40 WIB

ESPOS.ID - More than just publish.

Solo (Esposin)--Komunitas animator yang tergabung dalam ANIMASolo kembali menggelar Jagongan ANIMASolo, Sabtu (9/4/2011) mulai pukul 14.00 WIB di Gedung Kesenian Surakarta (GKS).

Berdasarkan rilis yang diterima Esposin, Kamis (7/4/2011), acara bincang-bincang yang mengambil tema Proses Produksi Film Animasi ini akan menghadirkan pembicara Hanitianto Joedo (animations produser/director) yang menjelaskan tentang Proses Produksi Film Animasi, Ahmad Ruby Nury (animator) menerangkan Software Animasi 3D - 3Ds Max dan Rosidi A Yohan (animator) memaparkan Software Animasi 3D – Lightwave.

Advertisement

(awi/*)

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Nadhiroh - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Kata Kunci : ANIMASolo Film Animasi
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif